Lupa Kata Sandi? Klik di Sini

atau Masuk melalui

Belum Memiliki Akun Daftar di Sini


atau Daftar melalui

Sudah Memiliki Akun Masuk di Sini

Konfirmasi Email

Kami telah mengirimkan link aktivasi melalui email ke rudihamdani@gmail.com.

Klik link aktivasi dan dapatkan akses membaca 2 artikel gratis non Laput di koran dan Majalah Tempo

Jika Anda tidak menerima email,
Kirimkan Lagi Sekarang

6 Rumor Bursa Transfer Terkini: Liverpool, MU, Chelsea, Juve

Reporter

Editor

Nurdin Saleh

image-gnews
Pemain Barcelona, Ousmane Dembele, melakukan selebrasi setelah menjebol gawang PSV Eindhoven saat bertanding dalam penyisihan Grup B Liga Champions di Camp Nou, Barcelona, Spanyol, 18 September 2018. (AP Photo/Manu Fernandez)
Pemain Barcelona, Ousmane Dembele, melakukan selebrasi setelah menjebol gawang PSV Eindhoven saat bertanding dalam penyisihan Grup B Liga Champions di Camp Nou, Barcelona, Spanyol, 18 September 2018. (AP Photo/Manu Fernandez)
Iklan

TEMPO.CO, Jakarta - Berita bola pada Ahad, 31 Mei 2020, menampilkan sejumlah perkembangan dan rumor terbaru dari bursa transfer pemain sepak bola Eropa. Ada kabar soal Liverpool, Manchester United, Chelsea, Juventus, dan Inter Milan.

Inilah ringkasannya:

• Liverpool dikabarkan berpaling pada Barcelona, Ousmane Dembele, setelah kesulitan mendapatkan Timo Werner, dari Lipzig. Menurut Daily Mail, The Reds keberatan dengan harga Werner yang mencapai 50 juta pound sterling. Mereka hanya mau membayar 30 juta pound. Di tengah ketidakpastian soal kemungkinan mendapat Werner, menurut Mundo Deportivo, Liverpool kini memandang Dembele sebagai alternatif yang cukup berharga untuk didapat. Pemain Prancis berusia 23 tahun itu mencetak 19 gol dalam 74 laga bersama Barca.

• Juventus disebutkan tengah mengejar pemain sayap Chelsea, Pedro. Pelatih Juventus, Maurizio Sarri, disebutkan cukup terkesan dengan kinerja pemain Spanyol itu saat menangani Chelsea. Menurut Calciomercato, peluang mendapatkan pemain itu cukup besar karena ia mulai terpinggirkan di Stamford Bridge dan kontraknya berakhir pada Juni. Namun, Juve harus bersaing dengan Roma yang juga meminati pemain 32 tahun ini.

• Chelsea sendiri dikabarkan ikut aktif mengejar Jadon Sancho dari Borussia Dortmund. Namun, mengingat ketatnya persaingan dan tingginya harga pemain, The Blues pun bersiap mencari alternatif lain. Mereka perlu melakukannya dengan segera karena ada ketidakpastian soal nasib Pedro, Willian, dan Olivier Giroud. Menurut Goal, Chelsea mengincar dua nama, yakni Samuel Chukwueze (pemain sayap Villarreal) dan Moussa Dembele (Lyon).

Iklan
Scroll Untuk Melanjutkan

• Chelsea disebutkan juga ikut bersaing dengan Real Madrid dalam pengejaran pemain Leicester City, Wilfred Ndidi. The Blues terkesan dengan tampilan apik Ndidi di Leicester sejak bergabung dari Genk pada Januari 2017. Pemain itu menjadi pengganti mumpuni buat N’Golo Kante yang pindah ke Chelsea. Kini Frank Lampard membutuhkan gelandang bertahan lain karena Jorginho tengah diincar Juventus.

• Manchester United dilaporkan tertarik pada pemain Juventus, Adrien Rabiot. Menurut Express, klub Liga Inggris itu mempertimbangkan tawaran yang menyertakan pemain 25 tahun itu dalam paket tukar menukar Paul Pogba. Kedua pemain sama-sama berasal dari Prancis.

• Inter Milan disebutkan siap melepas Mauro Icardi ke Paris Saint-Germain. Namun, menurut Goal, klub Serie A itu meminta syarat lebih dalam proses negosiasi. Mereka meminta ada klausul "Anti-Juventus" dalam kontrak PSG dengan Icardi. Artinya bila kelak pemain Argentina itu pindah ke Juventus, klub Prancis itu harus membayar biaya tambahan senilai 13 juga pound sterling.

MARCA | THE SUN | TEAM TALK | GOAL

 
Iklan



Rekomendasi Artikel

Konten sponsor pada widget ini merupakan konten yang dibuat dan ditampilkan pihak ketiga, bukan redaksi Tempo. Tidak ada aktivitas jurnalistik dalam pembuatan konten ini.

 

Video Pilihan


Liga Inggris: Manchester United Dipermalukan Crystal Palace 0-4, Erik ten Hag Ogah Mundur

9 menit lalu

Ekspresi pemain Manchester United Jonny Evans dan rekannya setelah pemain Crystal Palace Jean-Philippe Mateta mencetak gol dalam pertandingan Liga Inggris di Selhurst Park, London, 7 Mei 2024. Action Images via Reuters/Matthew Childs
Liga Inggris: Manchester United Dipermalukan Crystal Palace 0-4, Erik ten Hag Ogah Mundur

Simak komentar Erik ten Hag setelah Manchester United dipermalukan 0-4 di markas Crystal Palace pada pekan ke-36 Liga Inggris.


Klasemen Liga Inggris Pekan Ke-36: Bagaimana Peluang Manchester United Lolos ke Eropa setelah Keok 0-4 dari Palace?

38 menit lalu

Manchester United. Action Images melalui Reuters/Andrew Couldridge
Klasemen Liga Inggris Pekan Ke-36: Bagaimana Peluang Manchester United Lolos ke Eropa setelah Keok 0-4 dari Palace?

Manchester United terancam tak lolos ke kompetisi Eropa musim depan setelah kalah 0-4 dari Crystal Palace pada pekan ke-36 Liga Inggris.


Hasil Liga Inggris: Manchester United Kalah 0-4 di Markas Crystal Palace, Christian Eriksen Sebut Sebuah Kekecewaan Besar

54 menit lalu

Pemain Manchester United Christian Eriksen. REUTERS/Toby Melville
Hasil Liga Inggris: Manchester United Kalah 0-4 di Markas Crystal Palace, Christian Eriksen Sebut Sebuah Kekecewaan Besar

Manchester United mendapat malu dan kalah 0-4 di kandang Crystal Palace pada pertandingan pekan ke-36 Liga Inggris.


Darwin Nunez Hapus Foto Liverpool di Instagram, Kode Hengkang Akhir Musim?

8 jam lalu

Pemain Liverpool, Darwin Nunez berselebrasi setelah menjebol gawang Burnley dalam laga lanjutan Liga Inggris di Anfield, Inggris, 10 Februari 2024. Liverpool memetik kemenangan 3-1 atas Burnley pada pekan ke-24 Liga Inggris di Anfield Stadium. REUTERS/Phil Noble
Darwin Nunez Hapus Foto Liverpool di Instagram, Kode Hengkang Akhir Musim?

Penyerang Liverpool Darwin Nunez diisukan masuk dalam radar Barcelona untuk menggantikan Robert Lewandowski musim depan.


Tepis Rumor Bruno Fernandes Bakal Tinggalkan Manchester United, Ini Komentar Erik ten Hag

13 jam lalu

Pemain Manchester United, Bruno Fernandes tampak kecewa dalam laga lanjutan Liga Inggris melawan Fulham di Old Trafford, Inggris, 24 Februari 2024. Manchester United menelan kekalahan pertama mereka di 2024 setelah ditekuk Fulham 1-2 dalam matchday ke-26 Liga Inggris di Old Trafford. REUTERS/Carl Recine
Tepis Rumor Bruno Fernandes Bakal Tinggalkan Manchester United, Ini Komentar Erik ten Hag

Dalam wawancara dengan DAZN pekan lalu, Bruno Fernandes mengatakan dia akan mempertimbangkan masa depannya di Manchester United setelah Euro 2024.


Prediksi Crystal Palace vs Manchester United di Liga Inggris: Jadwal, Kondisi Tim, H2H, Perkiraan Formasi

21 jam lalu

Pemain Manchester United Bruno Fernandes melakukan selebrasi bersama Aaron Wan-Bissaka, Kobbie Mainoo dan Rasmus Hojlund usai mencetak gol ke gawang Sheffield United dalam pertandingan Liga Inggris di Old Trafford, Manchester, 25 April 2024. Sempat tertinggal, Manchester United berhasil comeback dan meraih kemenangan 4-2 atas Seheffield United. REUTERS/Molly Darlington
Prediksi Crystal Palace vs Manchester United di Liga Inggris: Jadwal, Kondisi Tim, H2H, Perkiraan Formasi

Pertandingan Crystal Palace vs Manchester United akan tersaji pada pekan ke-36 Liga Inggris atau Premier League musim 2023-2024.


Liga Inggris: Liverpool Kalahkan Tottenham Hotspur 4-2, Jurgen Klopp Sangat Puas

1 hari lalu

Pelatihn Liverpool Jurgen Klopp. REUTERS
Liga Inggris: Liverpool Kalahkan Tottenham Hotspur 4-2, Jurgen Klopp Sangat Puas

Pelatih Liverpool Jurgen Klopp sangat puas dengan kemenangan 4-2 yang diraih timnya dari Tottenham Hotspur dalam lanjutan Liga Inggris.


Hasil Liga Inggris Pekan Ke-36: Liverpool Kalahkan Tottenham Hotspur 4-2

1 hari lalu

Liverpool. Action Images via Reuters/Andrew Boyers
Hasil Liga Inggris Pekan Ke-36: Liverpool Kalahkan Tottenham Hotspur 4-2

Liverpool mengalahkan Tottenham Hotspur dengan skor 4-2 dalam matchday ke-36 Liga Inggris 2023/24.


Hasil Liga Inggris: Chelsea Kalahkan West Ham United 5-0, Nicolas Jackson Bikin Brace

1 hari lalu

Pemain Chelsea Nicolas Jackson melakukan selebrasi. Action Images via Reuters/Jason Cairnduff
Hasil Liga Inggris: Chelsea Kalahkan West Ham United 5-0, Nicolas Jackson Bikin Brace

Chelsea berpesta gol di gawang West Ham United dan mengalahkan lawannya itu dengan skor 5-0 dalam pertandingan Liga Inggris.


Bursa Transfer: Real Madrid Bidik Wonderkid Argentina Franco Mastantuono

2 hari lalu

Franco Mastantuono. (Instagram/@franco.mastantuono)
Bursa Transfer: Real Madrid Bidik Wonderkid Argentina Franco Mastantuono

Klub raksasa Liga Spanyol, Real Madrid, kembali dikaitkan pemain muda berbakat (wonderkid), yakni Franco Mastantuono asal Argentina.